Banjir Bandang Landa Aceh Tenggara

Aceh

Gelondongan kayu di Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala, Aeh tenggara, setelah dilanda banjir bandang, Selasa (15/4/2014). Tidak ada korban jiwa dalam insiden itu. SERAMBINEWS.COM/ASNAWI LUWI
Gelondongan kayu di Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala, Aeh tenggara, setelah dilanda banjir bandang, Selasa (15/4/2014). Tidak ada korban jiwa dalam insiden itu. SERAMBINEWS.COM/ASNAWI LUWI

SERAMBINEWS.COM, KUTACANE - Hujan deras yang menguyur Aceh Tenggara, sejak Senin (14/4/2014) malam hingga Selasa (15/4/2014) dinihari memicu banjir bandang.

Musibah itu melanda Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala dan Desa Semadam, Kecamatan Semadam. Gelondongan kayu yang dibawa arus bahkan mengakibatkan 11 rumah dan 1 jembatan rusak.

"Banjir bandang ini akibat perambahan hutan dan masyarakat meminta dibangun bronjong." Ujar Kenedi Sitorus, warga Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala.

Menurut Kenedi, pada malam kejadian ketinggian air sempat mencapai dua meter.

Berita

berita/bfdccac3-e87b-40db-bf98-902afb9f1097/1769141230.jpg

Kota Rentan Banjir, Ini Faktor Penyebab yang Perlu Diwaspadai

berita/1842d9db-b38e-446f-b56a-a265ed26fd52/1769131245.png

BWS Sumatera I Bersama Adhi Karya Pulihkan Fungsi Irigasi Bendung Pante Lhong Pascabencana

berita/a64571ae-a43c-4610-a5c2-ef78f68fea84/1769068254.png

Kementerian PU Terapkan Padat Karya untuk Pulihkan Infrastruktur dan Ekonomi Pascabencana di Sumatera

berita/ed9514d3-7f28-44ec-81d1-80c804d5a2a7/1769067721.png

Warga Merasakan Dampak Nyata Pembangunan Sumur Bor Kementerian Pekerjaan Umum

berita/0a4dd830-ae78-4cba-97a6-337ae3feb28c/1768896158.jpg

BWS Sumatera I Identifikasi Pendangkalan Sungai Krueng Meureudu Melalui Pengukuran Tampang Sungai

berita/62a2a9af-fad4-4714-bb66-c80c625977c3/1768984057.png

Generasi Muda Kementerian PU Hadir di Lokasi Bencana, Menyemai Harapan dari Reruntuhan