Banjir Bandang Landa Aceh Tenggara
Aceh •

SERAMBINEWS.COM, KUTACANE - Hujan deras yang menguyur Aceh Tenggara, sejak Senin (14/4/2014) malam hingga Selasa (15/4/2014) dinihari memicu banjir bandang.
Musibah itu melanda Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala dan Desa Semadam, Kecamatan Semadam. Gelondongan kayu yang dibawa arus bahkan mengakibatkan 11 rumah dan 1 jembatan rusak.
"Banjir bandang ini akibat perambahan hutan dan masyarakat meminta dibangun bronjong." Ujar Kenedi Sitorus, warga Desa Kayu Mblin, Kecamatan Lawe Sigala-gala.
Menurut Kenedi, pada malam kejadian ketinggian air sempat mencapai dua meter.
Berita

Rencana Kerja Direktorat Jenderal Sumber Daya Air 2025: Efisiensi untuk Optimalkan Potensi

Pengusulan Lokasi Program P3-TGAI Tahun 2025 Dimulai

BWS Sumatera I Gelar Kegiatan Review Standar Pelayanan Publik

Kunjungan Kerja Wakil Menteri PU ke Aceh

Dirjen SDA 2025 Siapkan Program Strategis Dukung Swasembada Pangan

Hasil Rakor TA 2025 Kementerian PU, Fokus pada Infrastruktur Berkelanjutan