Pelaksanaan Apel Pagi BWS Sumatera I

Berita Balai

Peserta Apel BWS Sumatera I
Peserta Apel BWS Sumatera I

Setelah sebelumnya pelaksanaan apel selalu dilakukan secara virtual, pada minggu terakhir tahun 2021 ini, Senin 27 Desember 2021 BWS Sumatera I melaksanakan kegiatan apel secara tatap muka langsung.

Kegiatan yang dilaksanakan dihalaman gedung D kantor BWS Sumatera I ini diikuti oleh seluruh pejabat struktural para Kasi, Kasatker, PPK dan kepala Unit dilingkungan BWS Sumatera I. Adapun yang menjadi pembina apel adalah Kepala BWS Sumatera I, Bapak Djaya Sukarno. 

  

Sedangkan untuk petugas apel adalah:
Protokol Apel : Ibu Zatin
Komandan Apel : Bapak Fittresdi
Pembaca Naskah Pancasila : Kasi Keterpaduan Pembangunan Infrastruktur SDA - Bapak Muhammad Joni Khairi
Pembaca UUD 1945 : Kasie Pelaksanaan - Bapak Azriyan
Pembaca Panca Prasetya Korpri : Kasi OP - Ibu Yusvira Syahputri
Pembaca Doa : Kepala Tata Usaha - Bapak Khalid

Dalam arahan kepala BWS Sumatera I menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua jajaran yang telah bekerja keras dalam melaksanakan tugasnya selama tahun 2021. Kepala BWS Sumatera I mengharapkan untuk terus menjaga kekompakan dan solidaritas dalam bekerja demi melaksanakan pembangunan yang maksimal.

  

Berita

berita/ac514dcd-d225-4ea1-9110-5d5606a3d49f/1763454085.jpg

Pembayaran Ganti Kerugian Pengadaan Tanah Bendungan Rukoh Tahap 9 Resmi Dilaksanakan di Kota Bakti, Pidie

berita/d5963e3a-ea8c-4c87-bea0-c97abc33a402/1763451445.jpg

Kementerian PU Bahas Pengembangan PLTS Terapung di 259 Bendungan untuk Dorong Energi Bersih

berita/ff61200c-1ab1-48e0-b958-5ee944a41f30/1763371167.jpg

BWS Sumatera I Gelar Sosialisasi Peraturan Menteri Keuangan Nomor 40 Tahun 2024 untuk Tingkatkan Tata Kelola BMN

berita/78e9a5b0-af2e-47e9-b1ea-af834c2c96cf/1763346857.jpg

BWS Sumatera I Dampingi Studi Ekskursi Mahasiswa Teknik SDA Universitas Syiah Kuala

berita/fd6095f5-0714-4a3c-be54-7a84bc6a217d/1763343157.jpg

Kuliah Praktisi Bahas Keamanan Bendungan Rukoh di Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala

berita/f75da696-67f4-4cb4-85f2-2f73ac31c1cf/1763343825.jpg

Tim BPIW Kunjungi Bendungan Rukoh untuk Indepth Study ICOR