Sawah dan Sumur Kering Di Blangpidie
Aceh •
Areal persawahan yang sudah ditanami padi dan sumur di rumah-rumah penduduk di sebagian besar kawasan Kabupaten Abdya, dilaporkan kering airnya menyusul musim kemarau melanda daerah itu sejak lebih dari sebulan terakhir. Selain itu, kebakaran hutan dan areal perkebunan kelapa sawit, sejak Rabu (12/2) hingga Minggu (16/2) belum berhasil dipadamkan sepenuhnya.
Berita
Kepala BWS Sumatera I Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Pidie dan Pidie Jaya
BWS Sumatera I Ikut Berpartisipasi Pada Acara Preservasi Jalan Teuku Umar Yang Jadi Ikon Peringatan Hari Bakti PU ke-80
Rencana Infrastruktur SDA 2026: Wujud Komitmen Kementerian PU untuk Pengelolaan Air Berkelanjutan
Perkuat Peran P3A, BWS Sumatera I Laksanakan Kegiatan Peningkatan Kapasitas Kelembagaan P3A D.I. Krueng Jreu
BWS Sumatera I Ikut Serta dalam Rapat Mitigasi Hidrometeorologi Pemprov Aceh
BWS Sumatera I Gelar Aksi Bersih-Bersih Sungai dalam Rangka Hari Bakti PU ke-80