Normalisasi
Sungai Garoga dan Aek Doras, Sumatera Utara 17 Januari 2025
Kementerian
Pekerjaan Umum terus mempercepat normalisasi Sungai Garoga dan Sungai Aek Doras
di Sumatera Utara, pada 17 Januari 2025.
Normalisasi sungai ini merupakan salah satu penanganan gerak cepat pascabencana
yang dilakukan oleh Kementerian Pekerjaan Umum.
Pemerintah hadir untuk rakyat Indonesia.
“Setahun Bekerja, Bergerak, Berdampak dalam menjalankan Asta Cita Presiden
Prabowo Subianto”