Rapat Koordinasi Bidang Kepegawaian dan Umum di Lingkungan Direktorat Jenderal Sumber Daya Air


  04 September 2020 | Admin


Rapat Koordinasi Bidang Kepegawaian dan Umum di Lingkungan Direktorat Jenderal Sumber Daya Air


Rapat Koordinasi Bidang Kepegawaian dan Umum di Lingkungan Direktorat Jenderal Sumber Daya Air melalui video Conference yang di dilaksanakan pada tanggal 02 sampai dengan tanggal 04 September 2020 yang di ikuti oleh seluruh Balai Besar dan Balai Wilayah Sungai.

Rapat dipimpin langsung oleh Ir. Charisal Akdian Manu, M.Si selaku Sekretaris Ditjen Sumber Daya Air Kementerian PUPR. Rapat tersebut dihadiri oleh I Nyoman Suartika, S. Sos, MM Kepala Subagian Umum dan Tata Usaha dan Kepegawaian BWS Nusa Tenggara I.

Adapun pembahasan yang dilakukan dalam rapat ini adalah updating data kepegawaian melalui applikasi eHRM dan penyusunan penilaian kinerja pegawai tahun 2020 serta sosialisasi tentang pernikahan dan perceraian PNS. Pembahasan tersebut dilaksanakan dengan tujuan agar data dan kinerja kepegawaian tertata dan terstruktur dengan baik.




Tags : PUPR DITJENSDA BWSNT1