Pembekalan dan pengukuhan KMPS

Pengurus dan puluhan anggota KMPS Mata Kali-Mambalan (16/05/2023) dan KMPS Aksatria-Lantan (17/05/2023), secara resmi dikukuhkan oleh Kepala Desa serta dihadiri oleh perwakilan dari BWS Nusa Tenggara I guna memfasilitasi serta memberikan pembekalan terhadap KMPS Mata Kali dan KMPS Aksatria.
Hadir pada kegiatan tersebut PPK OP SDA II, Kepala Unit PTGA, Pengamat Sungai, Pemerintah Desa Setempat, Camat, Bhabinkamtibmas serta para anggota KMPS.
Melalui sambutannya PPK OP SDA II Husnul Huda Bajsair, ST.,MT., yang sekaligus mewakili Kepala Balai mengatakan “Sinergi atara KMPS dengan pemerintah Desa maupun BWS Nusa Tenggara I sangat diperlukan guna membangun Kerjasama dalam melestarikan sungai”. [SISDA]
Tags : pupr puprsigapmembangunnegeri bwsnt1
Hasil Seleksi Administrasi Pengadaan TPM P3-TGAI Gelombang II Tahun 2025
05-Jul-2025
Dirgahayu Bhayangkara ke-79! 1 Juli 1946 – 1 Juli 2025
01-Jul-2025
PENGUMUMAN PENGADAAN TPM P3-TGAI GELOMBANG II TAHUN 2025
30-Jun-2025
Hasil Seleksi Tes Tertulis Online Pengadaan Calon Tenaga Pendamping Masyarakat (TPM) Tahun 2025
28-Jun-2025
Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H
27-Jun-2025
- Apakah Website Ini cukup membantu anda dalam mencari Informasi SDA ?
-
Sangat membantu
- Membantu
- Cukup membantu
- Kurang membantu