Pembahasan Isu Strategis Pada WS Alas - Singkil

Berita Balai

Kegiatan kunjungan lapangan WS Alas - Singkil
Kegiatan kunjungan lapangan WS Alas - Singkil

Berastagi - Sekretariat Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air BWS Sumatera I mengadakan Sidang I TKPSDA WS Alas - Singkil Periode I Tahun 2022. Sidang diselenggarakan dalam rangka membahas tentang Isu-isu Strategis Pengelolaan Sumber Daya Air Pada Wilayah Sungai Alas - Singkil. Acara berlangsung di Grand Mutiara Hotel, Kec. Berastagi, Sumatera Utara pada tanggal 04 s/d 06 Juli 2022, dihadiri oleh 47 peserta TKPSDA WS Alas - Singkil. Berlangsungnya Sidang ini dipimpin oleh Bapak Reza Tanzil dari Dinas Pengairan Aceh.

Sidang I TKPSDA WS Alas - Singkil Periode I ini merupakan Sidang Komisi dan Sidang Pleno dengan pembahasan hasil dari kunjungan lapangan ke DAS Singkil yang terdapat di Desa Longkotan, Lae Panginuman dan Sopokolim kecamatan Silima Pungga-pungga, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara.

Kegiatan kunjungan lapangan ini dimaksud untuk melihat secara langsung isu-isu strategis pada DAS Singkil WS Alas - Singkil terkait aspek Konservasi Sumber Daya Air, aspek Pendayagunaan Sumber Daya Air dan Aspek Pengendalian Daya Rusak Air. (FF)

Berita

berita/5aef52c8-2903-48af-a069-ab9169a880ab/1767171279.jpg

Dirjen SDA Tinjau Bendung Pante Lhong, Respons Banjir Sungai Peusangan di Bireuen

berita/6700a03b-8621-45a1-b42c-4c76def93c19/1767085461.jpg

BWS Sumatera I Dampingi Pemerintah Pusat Tinjau Langsung Sungai Krueng Meureudu Pasca Bencana

berita/7695547c-7308-4cc1-a114-5520c89f44ec/1767059439.jpg

Penanganan Pascabanjir di Tiga Kabupaten Masih Berjalan, BWS Sumatera I Tetap Siaga

berita/1702b635-480d-4ea9-96e7-a5def9ea7dde/1767084055.jpg

Update 29 Desember, Alat Berat BWS Sumatera I Terus Beroperasi Tangani Dampak Banjir di Berbagai Wilayah Aceh

berita/f3555bb5-b0b6-4a52-a929-f11eca52f31a/1767058686.jpg

Sinergi Antarbalai, BWS Sumatera I Salurkan Bantuan BBWS Mesuji Sekampung ke Wilayah Terdampak di Aceh

berita/67b56b38-3b86-4ff4-8391-349a18cb49a8/1766979189.jpg

BWS Sumatera I Serahkan Bantuan Pascabencana untuk Warga Kecamatan Sawang