Seputar BBWS Citarum
Konsep Normalisasi Sungai di Desa Karangligar Kabupaten Karawang
Kategori :
Saturday, 07 December 2024
Hallo #SobatCitarum
Pada tau gak bencana banjir di Karangligar Kabupaten
Karawang yang terjadi pada tanggal 20 November 2024. Menanggapi hal tersebut
pada hari Jumat (06/12/24) BBWS Citarum mendampingi Wakil Ketua DPR RI bersama
jajaran pemerintah Kabupaten Karawang melakukan tinjauan ke titik lokasi
penyebab banjir serta merumuskan beberapa konsep penanganan.
Konsep penanganan yang akan dilakukan antara lain :
1. Normalisasi saluran dan tanggul di daerah saluran
Pembuangan Kadunghurang dan Saluran Pembuangan Cidawolong.
2. Pembangunan pintu dan rumah pompa pada bagian hilir
Saluran Pembuangan Kedunghaur dan Saluran Pembuangan Cidawolong.
Yuk #SobatCitarum bantu dan dukung kami terus semoga konsep
yang akan dijalankan nanti berhasil 👏
#SigapMembangunNegeri
#MengelolaAirUntukNegeri