SEMARAK HARI BAKTI PU KE-80

Semangat kebersamaan terus mengalir!

BWS Maluku, BPJN Maluku, Satker PS, dan BPBPK Maluku dan BP2JK Maluku bersatu dalam rangkaian kegiatan seru: jalan santai, senam zumba, balap kelereng, masukin paku ke botol, makan kerupuk, catur, hingga donor darah.

Bukan sekadar olahraga dan permainan, tetapi wujud solidaritas, kekompakan, dan kepedulian untuk mengabdi lebih baik bagi masyarakat.

#SigapMembangunNegeriUntukRakyat
#MengelolaAirUntukNegeri
#SetahunBerdampak