Peningkatan D.I. Karangduwur, Purbalingga untuk Perkuat Swasembada Pangan

Irigasi merupakan infrastruktur vital dalam mendukung ketahanan pangan, oleh karena itu BBWS Serayu Opak terus melakukan peningkatan Daerah Irigasi (DI) salah satunya DI Karangduwur yang terletak di Desa Banjarsari, Kecamatan Bobotsari, Kabupaten Purbalingga. Saluran sepanjang 1000 m ini mulai dikerjakan untuk melayani seluas 60 hektar. Tentunya melibatkan warga setempat dalam pengerjaannya.


#SigapMembangunNegeriUntukRakyat
#MengelolaAirUntukNegeri
#IrigasiUntukSwasembadaPangan
#SetahunBerdampak
#pu608
#BBWSSerayuOpak
@bakom.ri

Menu Aksesibilitas

Normal

Sorot Tautan

Nonaktif

Nonaktif

Normal

Normal

Normal

Normal

Normal

Reset

Terima kasih sudah mengunjungi Website BBWS Serayu Opak, kami terbuka apabila ada kritik, saran, masukan, atau laporan. BBWS Serayu Opak senantiasa melaksanakan pembangunan Zona Integritas menuju WBK (Wilayah Bebas dari Korupsi/WBBM (Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani).