SDA-net

Penanggulangan Bencana Banjir dan Sedimen di Wilayah Hunian Tetap Tondo dan Duyu

penanggulangan-bencana-banjir-dan-sedimen-di-wilayah-hunian-tetap-tondo-dan-duyu

Monitoring Evaluasi Satuan Kerja SNVT Pelaksanaan Jaringan Sumber Air, pada hari Selasa 20 Januari 2024, Kepala SNVT Pelaksanaan Jaringan Sumber Air didampingi PPK Sungai dan Pantai III dan seluruh direksi pekerjaan Flood and Sediment Disaster Control Countermeasure in Relocation Areas in Tondo, Duyu.

Balai Wilayah Sungai Sulawesi III Palu sedang melaksanakan pembangunan prasarana Pengendali Banjir dan Penanggulangan Daya Rusak Air di wilayah Hunian Tetap Tondo 2 melalui paket pekerjaan Flood and Sediment Disaster Control Countermeasure in Relocation Areas in Tondo, Duyu dimana didalamnya terdapat pembangunan Tiga Buah Consolidation Dam dan Chanel Work Sepanjang 1,6 KM.

Pekerjaan di Sungai Watutela ini telah mencapai Progres 23% Pembangunan Consolidation Dam dan Chanel Work akan melindungi Hunian tetap yang dibangun oleh Balai Penyediaan Perumahan Wilayah Sulawesi tengah dari Banjir dan juga gerusan air sungai.

Pekerjaan pengaman Sungai ini merupakan wujud pembangunan sinergitas antar Balai-Balai yang ada di Sulawesi Tengah sebagai perwujudan dalam Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca Bencana Gempa Bumi dan Tsunami yang melanda pada September 2018.


Berita Lainnya

Waspada La Nina, BWS Sulawesi III Palu selanggarakan Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana

Sigi, 17/11/21. Berdasarkan publikasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan peringatan dini untuk waspada terhadap kemungkinan datangnya…

Halal Bi Halal Keluarga Besar Kementerian PUPR dalam rangka Idul Fitri 1443 H

Unit Pelaksana Teknis Provinsi Sulawesi Tengah melalui Balai Wilayah Sungai Sulawesi III Palu mengikuti kegiatan Halal Bi Halal Keluarga Besar Kementerian PUPR dalam rangka…

Seminar Pemanfaatan Data Satelit Resolusi Tinggi EO4DRR ESA Menggunakan GEP

Palu, 29 Januari 2020 - Dalam rangka mendukung rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana di Provinsi Sulawesi Tengah, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tengah bekerja…

Penandatanganan Kontrak Paket Pekerjaan Project Management and Supervision Consultant (PMSC) to Support PIU Directorate General of Water Resources (DG

Palu, 22 Juni 2021 – Balai Wilayah Sungai Sulawesi III Palu melaksanakan penandatanganan kontrak paket pekerjaan Project Management and Supervision Consultant (PMSC) to…



BALAI WILAYAH SUNGAI SULAWESI III

http://sda.pu.go.id/bwssulawesi3

Tentang Kami

Balai Wilayah Sungai Sulawesi III mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang pengelolaan sumber daya air sesuai dengan ketentuan perundang-undangan


Link Terkait

Kemen PUPR     Ditjen SDA

Kontak

Balai Wilayah Sungai Sulawesi III
Jl. Abdurachman Saleh No. 230 Palu
Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia
Telp. (0451) 482147
Fax. (0451) 482101


Follow Us

       

Lokasi


© Copyright 2018. sda.pu.go.id/bwssulawesi3. All Rights Reserved