SDA-net

Peninjauan Pembangunan JIAT Sulawesi Tengah

peninjauan-pembangunan-jiat-sulawesi-tengah

Balai Wilayah Sungai (BWS) Sulawesi III Palu, Direktorat Jenderal Sumber Daya Air, Kementerian PU, terus berkomitmen penuh mengawal program kedaulatan pangan melalui percepatan pembangunan Jaringan Irigasi Air Tanah (JIAT) di Sulawesi Tengah. Guna memastikan mutu dan capaian target, dilaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) progress pekerjaan pada 15 November 2025 di Kabupaten Poso (Desa Siliwanga) dan 17 November 2025 di Kabupaten Donggala (Desa Malino dan Desa Lende). Peninjauan ini untuk memastikan seluruh tahapan pembangunan berjalan sesuai rencana teknis dan standar yang ditetapkan, di mana pekerjaan di Kabupaten Poso tengah fokus pada Konstruksi Sumur dan Rumah Pompa, sementara di Kabupaten Donggala pada tahap development sumur, pekerjaan pagar, dan rumah pompa.

Kepala BWS Sulawesi III Palu, Medya Ramdhan, menegaskan bahwa percepatan penyelesaian pekerjaan harus diiringi dengan pengawasan yang komprehensif. Komitmen ini merupakan upaya nyata BWS Sulawesi III Palu dalam mendukung program strategis nasional untuk memperkuat sektor pertanian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Sulawesi Tengah.

#SigapMembangunNegeriUntukRakyat
#MengelolaAirUntukNegeri
#SetahunBerdampak
#IrigasiUntukSwasembadaPangan


Berita Lainnya

Pengumuman Hasil Seleksi Berkas TPM, KMB, Asisten KMB P3-TGAI Tahun Anggaran 2023

[Pengumuman]

Berdasarkan pemeriksaan berkas administrasi oleh Panitia Seleksi Konsultan Manajemen Balai (KMB), Asisten KMB dan Tenaga Pendamping Masyarakat…

Sinergi Pasca Bencana, Wamen PUPR: Rehab dan Rekon di Sulawesi Tengah Rampung 2024

Palu – Wakil Menteri (Wamen) Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI, John Wempi Wetipo melakukan kunjungan kerja terkait pelaksanaan rehabilitasi dan rekonstruksi pasca…

Sinergi BWS Sulawesi III Palu dan BRMP Sulawesi Tengah Bahas Verifikasi Luas Tambah Tanam dan Tindak Lanjut Program

BWS Sulawesi III Palu Gelar Koordinasi dengan Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Sulteng

Palu – Balai Wilayah Sungai (BWS) Sulawesi III Palu melakukan…

Pelatihan Pemanfaatan Data Satelit Resolusi Tinggi Earth Observation Product EO4DRR ESA menggunakan GEP

Pelatihan Pemanfaatan Data Satelit Resolusi Tinggi Earth Observation Product EO4DRR ESA menggunakan Geohazard Exploitation Platform (GEP) dilaksanakan di Aula Kantor Balai…



BALAI WILAYAH SUNGAI SULAWESI III

http://sda.pu.go.id/bwssulawesi3

Tentang Kami

Balai Wilayah Sungai Sulawesi III mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang pengelolaan sumber daya air sesuai dengan ketentuan perundang-undangan


Link Terkait

Kemen PUPR     Ditjen SDA

Kontak

Balai Wilayah Sungai Sulawesi III
Jl. Abdurachman Saleh No. 230 Palu
Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia
Telp. (0451) 482147
Fax. (0451) 482101


Follow Us

       

Lokasi


© Copyright 2018. sda.pu.go.id/bwssulawesi3. All Rights Reserved