Untuk meningkatkan kebersamaan, dan menjalin silahturahmi di lingkungan Balai Wilayah Sungai Sulawesi III,maka diselenggarakan Kegiatan Kumpul Bareng bertajuk Peningkatan Sumber Daya Manusia BWS Sulawesi III dihadiri oleh seluruh pegawai dengan nuansa kekeluargaan, berlokasi di Taipa Beach, Sabtu (14/7).
Acara tersebut diisi dengan tausiyah outbound untuk membentuk kerjasama tim yang semakin kuat, doorprize, sekaligus halal bihalal. Dalam sambutannya Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi III, Yusuf Tambing menegaskan agar seluruh pegawai untuk terus tetap semangat dalam bekerja,menyelesaikan pekerjaan dengan baik dan selamat. (Sisda BWS Sulawesi III)
Dalam memperingati Hari Bakti PU ke 73 yang jatuh pada tanggal 3 Desember 2018, seluruh instansi PU mengikuti kegiatan upacara di Kantor Dinas Bina Marga dan Penataan…
Pasca bencana gempa dan likuifaksi pada 28 September 2018 di Sulawesi Tengah, Bendung dan Jaringan Irigasi Gumbasa mengalami sejumlah kerusakan, untuk itu diadakan Rehabilitasi…
Palu – Balai Wilayah Sungai Sulawesi III Palu menerima kunjungan kerja dari DPRD Kabupaten Pasangkayu pada Jumat, 19 Februari 2020, bertempat di Ruang Rapat BWS Sulawesi III…
Palu - Sejak bulan Desember 2020, Kota Palu, Sulawesi Tengah sudah termasuk ke dalam zona merah penyebaran virus Covid-19. Penyebarannya tak lagi berasal dari pendatang luar…
POSTER
KONTAK
BERITA PUPR
APLIKASI
PENGUNJUNG
Balai Wilayah Sungai Sulawesi III mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang pengelolaan sumber daya air sesuai dengan ketentuan perundang-undangan
© Copyright 2018. sda.pu.go.id/bwssulawesi3. All Rights Reserved