Dapat Penjelasan, Honorer Tinggalkan Kantor BKD Pidie

Aceh

Laporan Muhammad Nazar | Pidie

 

 

SERAMBINEWS.COM, SIGLI - Ratusan tenaga honorer katagori dua (K2), akhirnya membubarkan diri dari Kantor BKD Pidie. Mereka meninggalkan kantor tersebut setelah mendengarkan penjelasan dari Asisten Tiga Setdakab Pidie, Efendi Usman‎.

Sebelumnya dalam pertemuan, tenga honorer K2 mempertanyakan bahwa banyak K2 yang lolos masih berusia muda dan masa honorer dari tahun 2010. Padahal, tenaga honorer yang dihitung K2 pada tahun 2005.

"Kami mencurigai lulusan CPNS K2 di Pidie sarat permainan," kata sejumlah tenaga ‎honorer.

Asisten Tiga Setdakab Pidie, Efendi Usman, dalam pidatonya mengatakan, honorer K2 yang lulu sebagai CPNS mereka yang telah honor mulai 1 Januari 2005.

"Jika memang ditemukan ada honorer K2 memalsukan persyaratan  termasuk tahun honor di atas tanggal 1 Januari 2005, silahkan beritahukan sya. Jika terbukti, Kami akan memecat atasan tenaga honorer tersebut," kata Efendi
Terkait    #honorer

Berita

berita/417892ed-61dd-4acf-b8c4-19800e4b628b/1730345649.jpg

Sidang V Tim Koordinasi Pengelola Sumber Daya Air Wilayah Sungai Aceh Meureudu 2024 Digelar di The Pade Hotel

berita/1b56aad8-8ee8-4d22-b371-4b12a263176e/1730097026.jpg

Sidang IV Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air Periode II Tahun 2024

berita/cb5b0786-efbd-4445-9cd9-62ba44c0fb0f/1729652810.jpg

Konsolidasi Pelayanan Publik pada BWS Sumatera I

berita/486c77f7-9ba6-473f-92d5-9dde989bfef6/1729757811.jpg

Ciptakan Lingkungan Kerja Yang Sehat dan Produktif, BWS Sumatera I Laksanakan Tes Kesehatan Rutin

berita/6c8fac43-3b6c-4afd-b830-1ed80728571b/1729216340.jpg

Sidang IV TKPSDA Wilayah Sungai Woyla-Bateue Periode III Tahun 2024

berita/ddcc41d7-f3d1-4328-9c26-59cc8f82c8de/1729068553.jpg

Rapat Tim Self Asessment River Basin Organization Performance Benchmarking (RBO PB) - River Basin Organization Pengelolaan Irigasi (RBO PI)