Sidang IV Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air Periode II Tahun 2024

TKPSDA

foto bersama
foto bersama

Medan - Sidang IV Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air (TKPSDA) Wilayah Sungai Alas Singkil Periode II Tahun 2024 yang berlangsung di Hotel Grand Bayu Hill.(23 sd. 24/10/2024)

Acara ini dihadiri oleh 54 anggota yang berasal dari berbagai instansi terkait baik Pemerintah dan Non pemerintah serta narasumber dari Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Ditjen SDA Kementerian PUPR. 

Dalam sambutannya, Ketua Harian TKPSDA WS Alas Singkil menekankan pentingnya koordinasi antar instansi dalam mengelola sumber daya air, terutama untuk menghadapi kendala yang sering muncul seperti minimnya komitmen antar sektor dan masalah sosial-budaya. Beliau juga menegaskan bahwa inventarisasi serta identifikasi isu-isu terkait pengelolaan air sangat penting untuk mendukung kelancaran pelaksanaan tugas TKPSDA.

Kegiatan dilanjutkan dengan arahan dari Direktorat Bina O&P Ditjen SDA Kementerian PUPR, Bapak Sudarsono, CES, dengan topik "Pembahasan Isu-Isu Strategis pada Wilayah Sungai Alas-Singkil Tahun 2024" melalui Via Zoom.

Kemudian dilanjutkan dengan Sidang komisi dan dilanjutkan dengan Pembahasan Sidang Pleno. Menindaklanjuti hasil Sidang Pleno, selanjutnya disusun Rekomendasi bagi pihak terkait. Sidang ditutup dengan penandatangan Risalah Sidang dan Rekomendasi oleh Ketua Sidang dan anggota TKPSDA WS Alas Singkil

Berita

berita/c9ec5c4e-a562-41bd-8cff-fee7c4ef7e6b/1734340190.jpg

Masuk Tahap Impounding, Bendungan Keureuto Siap Diresmikan

berita/c4d7a596-d038-47a0-b00a-69f1354356f2/1734432182.jpg

Mahasiswa Teknik Sipil USK Berkunjung ke Lokasi Rehabilitasi Bendung Karet

berita/000d7a50-82f2-4f71-94ad-7386daa4348e/1733901788.jpg

Fasilitasi Pembentukan dan Peningkatan KPS/MPS pada BWS Sumatera I

berita/b38e8f6a-d297-411b-b50a-8c142fe285b9/1733827560.jpg

Menteri Pertanian Kunjungi Aceh, Tinjau Kesiapan Swasembada Pangan

berita/2a8870e7-8c55-414d-9563-5f6a2dbeb809/1733197847.jpg

Peringati Hari Bakti PU ke 79, Jadi Momentum Untuk Mengapresiasi Kerja Keras Seluruh Pihak

berita/787c72e3-f58b-4476-866a-006dd7dc0a75/1733196101.jpg

Kunjungan Mahasiswa Teknik Sipil USK ke Embung Lambadeuk