Sosialisasi dan Fasilitasi Untuk SPPL
Berita Balai •
Dalam rangka memberikan pemahaman kepada para Pelaksana Kegiatan di Lingkungan Balai Wilayah Sungai Sumatera I dan Dinas Pengairan Aceh tentang SPPL,
maka Balai Wilayah sungai Sumatera I menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi dan Fasilitasi Untuk SPPL yang dilaksanakan pada 16 September 20113 di Hotel Grand Nanggroe Banda Aceh.
Materi yang diberikan :
1. Peraturan Perundang-undangan Tentang Lingkungan Hidup oleh Yanis Rinaldi, SH, M.Hum (Staf Ahli Bapedalda Aceh)
2. Pengertian Tentang Dokumen LIngkungan Ir. Rosmayani (Kabid Amdal Bapedalda Aceh)
3. Pengelolaan Lingkungan Terkait Kegiatan Pengelolaan SDA dan Panduan Pengisian Form SPPL Bidang SDA oleh Ir. Amir Hamzah, MM (Kasubdit Pengendalian Pemnfaatan SDA Dir. BPSDA)



Bahan presentasi dapaat diunduh di lampiran dibawah.
Berita
BWS Sumatera I Upayakan Penanganan Penanggulangan Banjir dan Perbaikan jaringan Irigasi di Aceh Tenggara
Bendung Susoh, Solusi Tanpa Susah untuk Ketahanan Pangan Aceh Barat Daya
Sinergi Pengelolaan Sumber Daya Air, Wakil Bupati Pidie Jaya Bersilaturrahmi ke BWS Sumatera I
DWP BWS Sumatera I Gelar Silaturahmi Antar Karyawan dan Sosialisasi Kesehatan Bersama YMKBI
Harapan untuk Pemuda, Penjaga Air dan Pangan Negeri
Pembangunan D.I. Lhok Guci Dukung Ketahanan Pangan di Aceh Barat