Pekerjaan Pembangunan Embung Leubok 620.000 M3 (Lanjutan, Tahap Akhir)
Berita Balai •
Pekerjaan Pembangunan Embung Leubok 620.000 M3 (Lanjutan, Tahap Akhir) berlokasi di desa Atong kecamatan Montasik kabupaten Aceh Besar. Lokasi pekerjaan ini terletak pada titik koordinat 95°28'13" BT dan 05°30'30" LU. Pekerjaan Pembangunan Embung Leubok ini bertujuan untuk penyediaan Air Baku serta meningkatkan dan melengkapi sarana irigasi sederhana yang telah ada.
Dana anggaran untuk pekerjaan tersebut berasal dari APBN TA.2013. Pelaksana pekerjaan Pembangunan Embung Leubok 620.000 M3 (Lanjutan) ini adalah PT. Haikal Inti Sejahtera dengan nilai kontrak Rp.6.326.300.000,-. Progres pekerjaan fisik per bulan Juni 2013 adalah 47,25%.
Berita

BWS Sumatera I Gelar Sosialisasi Perizinan Pengusahaan Sumber Daya Air

Program Percepatan Peningkatan Tata Guna Air Irigasi (P3-TGAI) TA 2025 di Desa Paloh Me Kabupaten Bireuen

BWS Sumatera I Gelar Sidang I TKPSDA Empat Wilayah Sungai: Evaluasi Rencana Aksi SIH3 Jadi Fokus Utama

Pengumuman Pengusulan Lokasi Program Percepatan Peningkatan Tata Guna Air Irigasi (P3-TGAI) TA 2025

"Akar yang Bercerita, Daun yang Menyimpan Hujan"

Air Minum di Aceh: Pilihan Warga, Cerminan Rasa Aman