Apel Pagi Rutin Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung
13 Oktober 2021
Foto : WhatsApp_Image_2021-10-11_at_1_59_45_PM.jpeg
Apel pagi rutin mengawali pekan ini dijalankan oleh seluruh ASN baik PNS dan Non PNS di lingkungan Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung yang dilaksanakan secara virtual. Senin (11/10).
Dalam apel virtual ini pembina Kepala BBWS Mesuji Sekampung Bapak Ir Alexander Leda ST,MT mengingatkan kepada seluruh karyawan dan karyawati baik di kantor ataupun di lapangan agar selalu tetap semangat dalam bekerja, disiplin, jaga selalu kesehatan dan taat pada Protokol Kesehatan Covid-19 dengan menerapkan 5M.
Bagikan :