kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Ke - 2 Strategi Pengendalian Banjir Perkotaan Terintegrasi di Kota Bandar Lampung,
22 September 2023
Foto : Snapinsta_app_380465857_853475716407370_3475980300074875251_n_1080.jpg
Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung (BBWS-MS) Kamis (21/09) melaksanakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Ke - 2 Strategi Pengendalian Banjir Perkotaan Terintegrasi di Kota Bandar Lampung, yang di selenggarakan di gedung serba guna (GSG) BBWS Mesuji Sekampung.
Kegiatan di buka langsung Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung Roy Panagom Pardede S.T,M.Tech, serta paparan strategi pengendalian banjir perkotaan terintegrasi di Kota Bandar Lampung oleh Kepala KPISDA BBWS Mesuji Sekampung Ir. Susi Hariany M.T, serta narasumber bapak Firdi Hamzah ST,MT, dengan narasumber Dr. Ir. Lilik Ariyanto ST,MT.
Paparan meliputi penyusunan draf SOP pengendalian banjir perkotaan terintegrasi di Kota Bandar Lampung dan penyusunan draf kesepakatan pelaksanaan SOP pengendalian banjir perkotaan terintegrasi di Kota Bandar Lampung, acara dilanjutkan dengan sesi tanya jawab serta kesimpulan.
Turut hadir Kepala BBWS Mesuji Sekampung Roy Panagom Pardede ST,M.Tech dan Kepala Bidang PJSA Mesuji Sekampung Martius S.ST,MT.
Bagikan :