Antisipasi Lonjakan Kasus Covid-19, Balai Wilayah Sungai Sumatera I Adakan Tes Swab Antigen

Berita Balai

Kasi Keterpaduan Pembangunan Infrastruktur SDA, Bapak Ir. M. Joni Khairi, M.Si, di-Swab Tes
Kasi Keterpaduan Pembangunan Infrastruktur SDA, Bapak Ir. M. Joni Khairi, M.Si, di-Swab Tes

Aceh - Balai Wilayah Sungai Sumatera I (BWSS I) mengadakan tes swab antigen untuk seluruh pejabat, pegawai, dan karyawan/ti di lingkungan BWSS I. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari (10-11 Februari) bertempat di Ruang Rapat Gedung E, BWSS I.


Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari surat  Sekretaris  Direktorat Jenderal Sumber Daya Air nomor UM.05.01 - As/174 tanggal  03  Februari  2022  perihal Antisipasi Lonjakan  Kasus  Covid  - 19  dan  Pelaksanaan Penyelenggaraan  Perkantoran Work From Office (WFO).


Bekerjasama dengan Bio-Lab Diagnostic Centre sebagai pihak pelaksana, sebanyak 201 orang yang terdiri dari berbagai satker di lingkungan BWSS I telah dilakukan tes swab antigen pada hari pertama. Dari tes yang telah dilakukan, diperoleh hasil 2 orang karyawan menunjukkan positif Covid-19 dan disarankan isolasi mandiri di rumah.

Berita

berita/417892ed-61dd-4acf-b8c4-19800e4b628b/1730345649.jpg

Sidang V Tim Koordinasi Pengelola Sumber Daya Air Wilayah Sungai Aceh Meureudu 2024 Digelar di The Pade Hotel

berita/1b56aad8-8ee8-4d22-b371-4b12a263176e/1730097026.jpg

Sidang IV Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air Periode II Tahun 2024

berita/cb5b0786-efbd-4445-9cd9-62ba44c0fb0f/1729652810.jpg

Konsolidasi Pelayanan Publik pada BWS Sumatera I

berita/486c77f7-9ba6-473f-92d5-9dde989bfef6/1729757811.jpg

Ciptakan Lingkungan Kerja Yang Sehat dan Produktif, BWS Sumatera I Laksanakan Tes Kesehatan Rutin

berita/6c8fac43-3b6c-4afd-b830-1ed80728571b/1729216340.jpg

Sidang IV TKPSDA Wilayah Sungai Woyla-Bateue Periode III Tahun 2024

berita/ddcc41d7-f3d1-4328-9c26-59cc8f82c8de/1729068553.jpg

Rapat Tim Self Asessment River Basin Organization Performance Benchmarking (RBO PB) - River Basin Organization Pengelolaan Irigasi (RBO PI)